Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Puisi Cita-Cita Dimana Karya Angeliq Ntt

Dimana?


Sang singa mulai mengaum
Aku hebat!!
Suara malam itu
Menyeruak hingga ke sumsum tulangku.

Teriakan para manusia yang gundah mencari di manakah sang singa
Angin malam mulai berbisik,
Terang bulan menunjuk jalan
Para nelayan tanpa ganjal kaki terus berlari
Teriakan para manusia yang gundah mencari di manakah sang singa Puisi Harapan Dimana Karya Angeliq NTT
Namun,
Apalah daya tanah itu sudah hancur
Karena ketamakan sang ular
Tangisan para burung mulai terdengar,

Laut menghempaskan ombaknya ke tepi karang dengan keras.
Tanahku telah hancur,adakah yang mendengar ini?
Semuanya hilang di balik tirai
Yang tinggal hanyalah segenggam tanah tak berarti yang kan menjadi bubuk di masa yang akan datang.


Puisi keadilan di atas juga sanggup anda buat atau bagi anda yang mempunyai koleksi puisi puisi karya sendiri dengan tema keadilan akan lebih bahagianya kami untuk menampung karya karya terbaik anda untuk kami postingkan biar sanggup dibaca oleh sobat lainnya di seluruh Indonesia.

Sumber http://www.satubahasa.com

Post a Comment for "Puisi Cita-Cita Dimana Karya Angeliq Ntt"