Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Puisi Jiwa Entah Untuk Siapa Karya Panji Agung

Entah Untuk Siapa

Oleh : Panji Agung, Bandar Lampung.

Awali tuk berikan corak langit malam
Asap dari setiap hembusan perkataan
Terbawa entah kemana
Sampaikan pesan entah tuk siapa

Tembok ini pun menyaksikan
Usang berkat air hujan
Terasa lebih bersahabat
Lebih dari gundukan tanah yang bernafas.
Puisi Jiwa Entah Untuk Siapa Karya Panji Agung Puisi Jiwa Entah Untuk Siapa Karya Panji Agung
Puisi Jiwa Entah Untuk Siapa Karya Panji Agung


Melukiskan warna di udara
Takkan ternodai oleh noda
Melebihi semua yang disebut nyata
Jika kamu pernah mencicipi noda sama sepertiku


Sumber http://www.satubahasa.com

Post a Comment for "Puisi Jiwa Entah Untuk Siapa Karya Panji Agung"